Oleh: Ust Ahmad Taqiyuddin, Lc
Penulis: Srigustia Fitriyenni
Keistimewaan ahlu sunnah wal jamaah:
- Sikap pertengahan antara 2 kelompok yaitu yang ekstrim yang melampaui batas dan kelompok yang meremehkan
- Ahlusunnah dipertengahan dalam menyikapi ahlulbait diantara 2 kelompok yang terlalu berlebih2an mengagungkan dan kelompok yang meremehkan ahlulbait.
- Ahlu sunna waljamaah bersikap pertengahan terhadap menyikapi takdir Allah.
Menurut pandangan beberapa ulama, Ahlul bait adalah:
- Paman nabi yang masuk islam: ali, jafar, abbas, aqil.
- Istri-istri nabi. Dalilnya adalah qs Al ahzab ayat 33.
- Anak-anak nabi
- Cucu-cucu nabi
- Menantu nabi
- Hamba sahaya yang sudah dimerdekakan oleh ahlubait.
Keluarga nabi tidak menerima zakat.
Menurut syiah ahlu bait adalah:
Ali, fatimah, hasan, husein dan 9 keturunan husein. 9 keturunan tsb adalah:
- Ali bin husein ( zainul abidin)
- Muhammad bin ali
- Jafar ashodiq
- Musa bin jafar
- Ali bin musa
- Muhammad bin ali
- Ali bin muhammad
- Hasan bin ali
- Muhammad bin hasan al mahdi
Dari urutan imam memurut syiah di.atas, pandangan ulama digolongkan sbb:
- Golongan pertama adalah Ali, hasan dan husein kita yakin mereka adalah orang-orang yang mulia.
- Golongan kedua dari Ali bin husein sampai musa bin jafar : merekaa dalah para para ulama.
- Golongan ketiga selanjutnya sampai kepada hasan bin ali mereka adalah orang yang mulia namun mereka tidak terkenal ilmunya.
Lalu muhammad bin hasan al mahdi adalab orang yang tidak jelas, tidak tahu siapa.